Institut Pertama di Tanjungpinang dan Telah berdiri selama lebih dari 30 tahun
IAI MU didirikan pada 17 September 1990. Dengan pengalaman lebih dari 30 tahun, IAI MU berkomitmen mencetak generasi yang berkualitas.
Mencetak lebih dari 5000 alumni
Lebih dari 5000 alumni IAI MU yang memiliki karir cemerlang dibidangnya masing-masing dan menjadi pemimpin di wilayahnya
Kampus Asri, nyaman serta memiliki Sarana dan prasarana yang mendukung
IAI MU memiliki sarana dan prasarana yang mendukung untumk pembelajaran, seperti aula, lab, micro teaching, perpustakaan, masjid dan lainnya
Biaya Kuliah Terjangkau
Biaya kuliah mulai dari Rp. 350 ribu/bulan, biaya pendaftaran yang terjangkau.
Tersedia Banyak Beasiswa
Beasiswa yang mendukung perkuliahan anda, seperti Beasiswa Kartu Indonesia Pintar, Beasiswa Kemenag, Beasiswa Pemerintah, Beasiswa Berprestasi, Beasiswa Hafidz Quran, Beasiswa BAZNAS
Tersedia Kuliah reguler, karyawan, RPL dan Tanpa batasan usia
Tersedia pilihan waktu belajar sesuai dengan kebutuhan anda, kelas reguler, karyawan, maupun kelas Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL)
Program Studi
Pendidikan Agama Islam
Terakreditasi Baik Sekali. Gelar yang didapatkan S.Pd.
- Guru PAI di SMA Negeri / Swasta
- Mubaligh /Da’i
- Konsultan / Pengawas
- Wirausaha Muslim
Tadris Bahasa Inggris
Terakreditasi Baik. Gelar yang didapatkan S.Pd.
- Guru Bahasa Inggris
- Penerjemah / juru bahasa
- Jurnalis
- Pariwisata / tour guide
Ekonomi syariah
Terakreditasi Baik. Gelar yang didapatkan S.E
- Wirausaha Muslim
- Lembaga Perbankan & Non Bank
- Pegawai Negeri Sipil
- Lembaga Pendidikan
Pendidikan Guru madrasah Ibtidaiyah
Terakreditasi Baik Sekali. Gelar yang didapatkan S.Pd.
- Guru / Wali kelas MI / SD
- Konsultan Pendidikan MI / SD
- Bimbingan Konseling MI / SD
Rincian Biaya Perkuliahan dan Pendaftaran
Rincian | Biaya |
---|---|
Pendaftaran Gelombang III | Rp. 150.000 |
SPP Kelas Pagi | Rp. 350.000,-/Bulan |
SPP Kelas Malam | Rp. 400.000,-/Bulan |
SPP Kelas RPL (Rekognisi Pembelajaran Lampau) | Rp. 1.200.000,-/Bulan |
Pembayaran Daftar Ulang | Rp. 1.750.000 |
Nomor Rekening : 8211100010 a.n STAI Miftahul Ulum Tanjungpinang |
Testimoni Alumni
FAQ (Yang Sering Ditanyakan)
-
Apa Saja Program Studi di IAI Miftahul Ulum Tanjungpinang ?
-
S1 Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI)
S1 Program Studi Tadris Bahasa Inggris (TBI)
S1 Program Studi Ekonomi Syariah (ESY)
S1 Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)
-
Kapan jadwal pendaftaran mahasiswa baru dilaksanakan ?
-
Early Bird : November – Desember 2023
Gelombang I : Januari – Maret 2024
Gelombang II : April – Juni 2024
Gelombang III : Juli – September 2024
-
Apa saja syarat pendaftaran mahasiswa baru ?
-
Syarat pendaftaran mahasiswa baru adalah :
Memiliki nomor whatsapp dan akun email aktif
Fotocopy Ijazah SMA/MA/SMK atau Surat Keterangan Lulus bagi yang belum mendapatkan ijazah
Fotocopy KTP dan Kartu Keluarga
Pas Foto 3×4
Membayar Biaya Pendaftaran
Surat keterangan bekerja jika sudah bekerja
Link Pendaftaran : https://siakad.iaimutanjungpinang.ac.id/pmb
-
Jika masih kelas XII, dan belum lulus. Apakah boleh mendaftar ?
-
Siswa kelas XII atau tahun terakhir SMA/MA/SMK yang akan lulus pada Tahun Pelajaran 2024/2025, diperbolehkan melakukan pendaftaran mahasiswa baru.
Ijazah yang menjadi syarat pendaftaran dapat diganti dengan fotokopi rapor kelas XII semester gasal terlebih dahulu. Ijazah dapat disusulkan jika sudah diterbitkan oleh pihak sekolah/madrasah.
-
Saya sudah lulus sekolah, namun ijazah saya belum keluar, apakah bisa mendaftar ?
-
Jika ijazah belum keluar, dapat menggunakan Surat Keterangan Lulus.
-
Bagaimana cara mendaftar secara online/daring ?
-
Berikut prosedur/cara mendaftar secara online/daring :
Mengisi formulir melalui sistem https://siakad.iaimutanjungpinang.ac.id/pmb secara benar dan lengkap atau melalui whatsapp kami di 0812-6684-1182
Membayar biaya pendaftaran
Melengkapi data diri menggunakan akun yang sudah terdaftar di akun siakad
Mengunggah dokumen digital yang dipersyaratkan
Mengerjakan tes masuk
Melakukan daftar ulang
-
Bagaimana cara mendaftar secara offline/luring dengan datang ke kampus ?
-
Cara mendaftar secara langsung ke kampus adalah sebagai berikut :
Pendaftar dapat datang secara langsung ke sekretariat IAI Miftahul Ulum Tanjungpinang
Mengisi formulir yang disediakan
Membayar biaya pendaftaran melalui bank yang telah ditentukan
Menyerahkan dokumen yang dipersyaratkan
Mengerjakan tes masuk
Melakukan daftar ulang
Ketentuan layanan :
Tempat : Sekretariat Lantai 1, IAI Miftahul Ulum Tanjungpinang
Waktu : Senin-Kamis : 08:00 – 14:00 & Jumat : 08:00 – 11:00